Lowongan Kerja MIE AYAM JAMUR HAJI MAHMUD
Mie Ayam Jamur Haji Mahmud Medan Melegenda Sejak 1988 hingga kini. Cita rasa yang khas dan kualitas tetap kita jaga seperti pemilihan bumbu rempah, telur, sayur, dan sebagainya sehingga mie ayam kami tentu beda dengan lainnya.
lokermedan.net – merupakan situs penyedia informasi lowongan pekrjaan di Medan dan Sumatera Utara. Berusahan menyajikan informasi Lowongan Kerja yang terbaru dan terupdate untuk para pencari kerja di Medan dan Sumatera Utara. jangan lupa untuk mengikuti chanel kami di FB lokerkmedann IG @lokermedanofficialll
Lowongan Kerja MIE AYAM JAMUR HAJI MAHMUD
- SUPERVISOR
- KAPTEN
KUALIFIKASI UMUM
- Laki-laki dan perempuan
- Taat Beribadah
- Min. SMA/SMK
- Memiliki KTP
- Sehat Jasmani & Rohani
- Bisa Bekerjasama Dengan Tim
- Disiplin dan Amanah
- Berkemauan keras untuk belajar
- Suka dengan target dan pencapaian
- Usia Max. 35 Tahun
KUALIFIKASI KHUSUS
- minimal pengalaman 3 tahun di FnB (kitchen, bar, service, Production House, warehouse)
- Sudah pernah di posisi Minimal Kapten 2 tahun (spv recommended)
- paham cost control management
- pengalaman memimpin minimal 10 orang tim
DOKUMEN
- FOTOCOPY KTP
- FOTOCOPY IJAZAH
- CURICULUM VITAE
- SURAT LAMARAN
Cek Info Loker Lainnya:
silahkan daftar langsung melalui link berikut ini :
KIRIM LAMARAN KE :
E-Mail:
hajimahmud.hrd@gmail.com
Alamat Outlet:
JL. Abdullah Lubis No. 57