Lowongan Kerja Medan PT Angkut Teknologi Indonesia
PT Angkut Teknologi Indonesia adalah platform truk pintar di Indonesia dan kami terobsesi untuk mengurangi biaya logistik untuk bisnis dan individu. PT Angkut Teknologi Indonesia atau Deliveree adalah penyedia logistik yang melayani pengiriman last-mile, jarak menengah, dan jarak jauh ke kota-kota besar di Jawa, Bali, Lombok, dan Sumatra dengan harga terjangkau dan transparan. Ini tercermin dalam misi Deliveree untuk memerangi inefisiensi dan biaya logistik yang tidak perlu yang telah bertahan lama di pasar logistik Indonesia selama bertahun-tahun. Dengan menggabungkan banyak perusahaan angkutan truk di bawah platform pasarnya, Deliveree dapat mendorong tarif ke tarif serendah mungkin dan menjadikannya tarif resmi dalam aplikasinya.
lokermedan.net – merupakan situs penyedia informasi lowongan pekrjaan di Medan dan Sumatera Utara. Berusahan menyajikan informasi Lowongan Kerja yang terbaru dan terupdate untuk para pencari kerja di Medan dan Sumatera Utara. jangan lupa untuk mengikuti chanel kami di FB lokerkmedann IG @lokermedan_net
Lowongan Kerja Medan PT Angkut Teknologi Indonesia
Business Development Manager
Kualifikasi
- Pendidikan minimal S1 semua jurusan, IPK minimal 3.2
- Pengalaman minimal 7 tahun bekerja penuh waktu atau 5 tahun untuk lulusan MBA
- Menguasai Bahasa Inggris Aktif, speaking dan writing
- Menguasai kemampuan performance management
- Menguasai kemampuan komunikasi organisasi
- Menguasai kemampuan spreadsheet dan analisis
Persyaratan
- Cover Email
- Melampirkan Resume PDF
- Melampirkan Pre-Interview Form yang sudah dilengkapi (link download di bawah)
- Melampirkan Transkrip Terakhir
CARA MELAMAR
Kirim lamaran via email dengan lampiran lengkap ke christine@deliveree.com – Jika anda melampirkan semua persyaratan dan memenuhi kualifikasi, kami akan merespon email anda dalam 24 jam. Seluruh proses seleksi di Deliveree Indonesia menggunakan Bahasa Inggris.
Cek Info Loker Lainnya:
Daftarkan diri anda melalui link berikut:
DAFTAR DISINI
Hati-hati terhadap segala bentuk jenis penipuan karena sejatinya pendaftaran lowongan pekerjaan itu gratis tidak ada biaya dalam bentuk apapun.
Gabung di group Telegram kami ya t.me/lokermedannn IG kami@lokermedan_net dan FB Loker Medan untuk informasi loker terbaru setiap harinya